Pelaksanaan Ujian Akhir Semester di USTI Pekanbaru: Kombinasi Praktikum, Proyek Akhir, dan Ujian Tulis

  • Posted by Admin |
  • Rabu 05 Februari 2025 10:28:57 71 Dilihat Berita

Pekanbaru, 30 Januari 2025 – Universitas Sains dan Teknologi Indonesia (USTI) Pekanbaru resmi memulai pelaksanaan ujian akhir semester (UAS) periode Januari-Februari 2025. Ujian yang berlangsung sejak tanggal 30 Januari hingga 6 Februari 2025 ini diikuti oleh mahasiswa dari 8 program studi, yaitu (1) Teknik Informatika, (2) Sistem Informasi, (3) Teknologi Informasi, (4) Informatika Medis, (5) Teknik Logistik, (6) Pendidikan Teknologi Informasi, (7) Manajemen Bisnis Internasional, dan (8) Hukum Bisnis. Pelaksanaan ujian kali ini menekankan pada pendekatan praktis, dengan mayoritas ujian berbentuk praktikum dan proyek akhir, sementara hanya beberapa mata kuliah yang mengadakan...

Selengkapnya